Swipe up untuk membaca artikel

Babinsa Wonosari Laksanakan Takziah Sebagai Wujud Empati Kepada Warga Binaannya

Babinsa Wonosari Laksanakan Takziah Sebagai Wujud Empati Kepada Warga Binaannya

 



Klaten -- Serda Sri Nuryanto Babinsa Desa Sukorejo Babinsa Desa Sukorejo Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten Melaksanakan takziah di rumah duka salah satu warga Desa Sukorejo yang meninggal karena sakit di Dk Nglempong RT 2 RW 1 Desa Sukorejo Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten,(29/1/2021)

 

Turut Hadir dalam kegiatan Takziah tersebut diantaranya sebagai berikut Kades Sekurejo,Babinsa Desa Sukorejo Serda Sri Nuryanto, Babhinkamtibmas Bripka Santoso,Warga Dk Nglempong

 

Serda Sri Nuryanto Selaku Babinsa Desa Sukorejo Menyampaikan Salah satu bentuk kepedulian Babinsa terhadap warga desa binaan yang mengalami musibah kematian adalah ikut melaksanakan takziah, dengan takziyah diharapkan seorang Babinsa lebih dekat dengan warganya bisa merasakan kesedihan warga binaan yang terkena musibah.

 

Kegiatan takziah merupakan bentuk kepedulian Babinsa terhadap warga binaanya, selain memberikan dukungan moril kepada keluarga juga sebagai sarana untuk berinteraksi dengan warga masyarakat sekitar.

 

Tak bisa dipungkiri empati yang ditunjukkan oleh Babinsa tersebut mendapatkan apresiasi yang cukup baik dari warga masyarakat karena kepedulian Babinsa tersebut dapat membangun terus Komunikasi Sosial dan Kedekatan Babinsa dengan warga di desa binaannya sehingga dapat tercipta kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

 

Dalam Kesempatan tersebut juga berikan Himbauan kepada Takziah agar tetap patuhi Protokol Kesehatan karena Situasi sekarang PPKM" Ungkap Serda Sri Nuryanto

 

Bp.Kartono Selaku Mewakili Pihak Keluarga Mengucapkan terimakasih Kepada Babinsa dan Babhinkamtibmas yang telah ikut berbela sungkawa,Semoga amal baik dibalas ALLAH SWT," Ungkap Kartono (Red)

berita Covid 19 polri tni