Patroli Masker Terus Dilakukan Babinsa Demi Kebaikan Bersama

Patroli Masker Terus Dilakukan Babinsa Demi Kebaikan Bersama

KARANGANYAR – Sosialisasi gerakan 5M protokol kesehatan Covid-19 berupa himbauan Memakai masker, Mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, Menjaga jarak, Menjauhi kerumunan, serta Membatasi mobilisasi dan interaksi, selalu digencarkan oleh Babinsa dan Instansi terkait. Hal itu butuh peran aktif semua pihak, sehingga dipatuhi dan dijalankan seluruh komponen masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Begitu juga dengan yang dilakukan oleh anggota Koramil 17/Gondangrejo jajaran Kodim 0727/Karangan…
Pedagang Sayur Pasar Karangpandan Wajib Patuhi Protokol Kesehatan

Pedagang Sayur Pasar Karangpandan Wajib Patuhi Protokol Kesehatan

KARANGANYAR - Patroli malam pendisiplinan protokol kesehatan terus dilakukan oleh Serda Supriyadi anggota Koramil 06/Karangpandan di Pasar Sayur Karangpandan. Hal itu guna mencegah penyebaran Covid-19 di wilayah kecamatan Karangpandan kabupaten Karanganyar, Selasa 19 Oktober 2021. "Kita harus selalu mengingatkan masyarakat untuk ketat dan disiplin dalam beraktivitas, khususnya di tempat umum. Antara lain memakai masker dengan benar, mencuci tangan menjaga jarak dan menghindari kerumunan. D…
Koramil 23/Karangtengah Salurkan BTPKLW Kepada 77 Pedagang

Koramil 23/Karangtengah Salurkan BTPKLW Kepada 77 Pedagang

Wonogiri – Seiring dengan lounching kegiatan Penyaluran Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima dan Warung(BTPKLW) oleh Kodim 0728/Wonogiri, Koramil jajaran pun sebagian juga melaksanakan penyaluran, Selasa(19/10). Seperti yang dilaksanakan oleh Koramil 23/Karangtengah, sebanyak 77 pedagang yang ada di Kecamatan Karangtengah yang sebelumnya sudah terdata oleh masing-masing Babinsa, menerima bantuan sebesar 1.2 jt yang disalurkan di Makoramil. Untuk mengantisipasi kerumunan pendistribusian bantuan dila…
Bantu Kelancaran, Babinsa Dampingi Setiap Kegiatan Vaksinasi

Bantu Kelancaran, Babinsa Dampingi Setiap Kegiatan Vaksinasi

Wonogiri – Pemerintah Indonesia terus melakukan berbagai upaya, agar vaksin dapat didistribusikan kepada masyarakat dengan segera. Hal ini dilakukan guna membentuk herd immunity atau kekebalan kelompok. Di Wonogiri, Jawa Tengah, upaya percepatan vaksinasi dilakukan dengan memfokuskan proses vaksinasi di tingkat kecamatan terlebih dahulu. Namun demikian, meski vaksinasi difokuskan di masing-masing kecamatan, untuk percepatan vaksinasi juga diselenggarkan berbabis desa atau kelurahan. Seperti yan…
Rp. 6.6 M Dana Bantuan Digelontorkan Kepada 5.500 Pedagang Kaki Lima Dan Warung Melalui Kodim 0728/Wonogiri

Rp. 6.6 M Dana Bantuan Digelontorkan Kepada 5.500 Pedagang Kaki Lima Dan Warung Melalui Kodim 0728/Wonogiri

Wonogiri – Kodim 0728/Wonogiri menggelar kegiatan lounching penyerahan Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lima dan Warung(BTPKLW) senilai Rp.6.6 M kepada 5.500 pedagang se-Kabupaten Wonogiri. Kegiatan tersebut ditandai dengan penyerahan bantuan secara simbolis oleh Dandim 0728/Wonogiri Letkol Inf Rivan Rembodito Rivai yang bertempat di Aula Makodim, Selasa(19/10). " Tidak sembarang pedagang dan warung yang menerima bantuan ini ", kata Dandim. Mereka yang mendapatkan BTPKLW adalah pedagang ya…
Sinergi Koramil 06/Batuwarno Bersama Seluruh Stakeholder Dampingi Pelaksanaan Vaksinasi

Sinergi Koramil 06/Batuwarno Bersama Seluruh Stakeholder Dampingi Pelaksanaan Vaksinasi

Wonogiri – Upaya percepatan penanganan Covid-19 dengan percepatan vaksinasi terus berlanjut di beberapa fasilitas yang telah disiapkan. Seperti yang dilaksanakan di Kecamatan Batuwarno dengan menggelar vaksinasi di Pendopo Kecamatan dan Balai Desa Sendangsari, yang diikuti sebanyak 618 warga yang mendapatkan vaksinasi baik dosis 1 maupun dosis 2 dengan jenis Sinovac, Selasa(19/10). Danramil Kapten Inf Budi Rahardja mengatakan, untuk wilayah Kecamatan Batuwarno saat ini percepatan vaksinasi teru…
PKL dan Warung Terima Bantuan Tunai Di Kodim Klaten

PKL dan Warung Terima Bantuan Tunai Di Kodim Klaten

PKL dan Warung Terima Bantuan Tunai Di Kodim Klaten   Klaten – Kodim 0723 Klaten menyalurkan bantuan tunai kepada pedagang kaki lima dan warung warga kabupaten Klaten di Aula Makodim 0723 Klaten Jl Pemuda No 08 Klaten. (19/10/2021)   Pada kesempatan tersebut Letkol Inf Joni Eko Prasetyo, S.I.P menerangkan bahwa Pemerintah secara resmi meluncurkan Program Bantuan Tunai untuk Pedagang Kaki Lima dan Warung (BTPKLW).Bantuan tersebut merupakan bentuk dukungan bagi pelaku usaha, khususnya sektor usah…