Hajatan Warga Ceper Wajib Patuhi Prokes

Hajatan Warga Ceper Wajib Patuhi Prokes

Klaten - Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Kopda Sudomo bersama Kades dan tim penegak disiplin protokol kesehatan, melaksanakan giat pemantauan dan pengawasan kepada warga yang menggelar hajatan pernikahan di Dukuh Janti Desa Kajen Kecamatan Ceper, Sabtu (22/05/2021). Masih dalam masa wabah pandemi Covid-19 dan memasuki era kebiasaan baru, sudah mulai ada warga yang menggelar hajatan pernikahan putra atau putri mereka. Begitu juga di wilayah Kecamatan Ceper. Untuk mengantisipasi kemungkinan te…
Cegah Penyebaran Covid-19 Babinsa Manisrenggo Sosialisasikan Prokes

Cegah Penyebaran Covid-19 Babinsa Manisrenggo Sosialisasikan Prokes

Klaten - Babinsa Koramil 12/Manisrenggo Serda Haryono Anjangsana dengan tokoh masyarakat, sosialisasi protokol kesehatan cegah penyebaran Covid-19, Dusun Mranggi sari rt 03 tw 09 Desa Solodiran Kec Manisrenggo.Sabtu 22/5/2021 Serda Haryono menyampaikan, pada situasi pandemi seperti sekarang ini, komunikasi sosial tersebut sangat tepat sekali dijadikan sebagai media untuk mengajak masyarakat berperan aktif dalam upaya penanganan covid-19, sehingga tercipta masyarakat yang sehat. Babinsa juga mem…
Sukseskan Vaksinasi Covid-19, Babinsa Pedan Dampingi Vaksinasi Lansia

Sukseskan Vaksinasi Covid-19, Babinsa Pedan Dampingi Vaksinasi Lansia

Klaren - Dalam rangka mensukseskan kegiatan Vaksinasi Covid-19, Anggota Babinsa Koramil 04/Pedan Kodim 0723/Klaten Serda Hendri Rustanto melaksanakan pendampingan Vaksinasi Covid-19 kepada warga Lansia yang dilaksanakan di Kantor Desa Beji Kecamatan Pedan Kabupaten Klaten. Sabtu ( 22/05/2021 ) Serda Hendri Rustanto Babinsa Desa Beji menyampaikan, kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan kelancaran dan ketertiban pelaksanaan Vaksinasi Lansia.  " Saya berharap selama pelaksanaan Vaksinas…
Serda Ariswandi Ingatkan Pentingnya Patuhi Prokes

Serda Ariswandi Ingatkan Pentingnya Patuhi Prokes

KARANGANYAR - Mengingat masih tingginya Pandemi Covid-19 Serda Ariswandi anggota Babinsa Koramil 16/Colomadu melaksanakan anjuran Pemerintah dalam hal memerangi virus Covid 19, yaitu dengan memberikan sosialisasi dan himbauan kepada masyarakat agar disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan. Sabtu (22/5/2021) Diantaranya dengan mewajibkan masyarakat memakai masker ketika beraktivitas, rajin mencuci tangan pakai sabun dengan air yang mengalir, disiplin menjaga jarak dan menerapkan pola hidup…
Operasi Pengawasan Dan Penegakan Disiplin Prokes Pencegahan Covid-19 di Pasar Gondangrejo

Operasi Pengawasan Dan Penegakan Disiplin Prokes Pencegahan Covid-19 di Pasar Gondangrejo

KARANGANYAR - Jajaran Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 17/Gondangrejo melaksanakan patroli pengawasan dan penegakan disiplin protokol kesehatan pencegahan Covid-19 di Pasar Gondangrejo. Sabtu (22/05/2021) Operasi tersebut dilaksanakan dalam rangka Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala Mikro. Hal ini guna menertibkan masyarakat agar lebih disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan, untuk mencegah penyebaran virus Covid-19 tersebut. Demikian disampaikan Komandan Koramil…
Tak Kenal Lelah Babinsa Manisrenggo Dampingi Vaksinasi Lansia Warga Tanjungsari.

Tak Kenal Lelah Babinsa Manisrenggo Dampingi Vaksinasi Lansia Warga Tanjungsari.

Tak Kenal Lelah Babinsa Manisrenggo Dampingi Vaksinasi Lansia Warga Tanjungsari.   Klaten - Babinsa  Koramil 12/Manisrenggo Sertu Triyono melaksanakan kegiatan Pendampingan Vaksinasi Covid-19  bagi Lansia warga ds.Tanjungsari Kec.Manisrenggo.jumat 21/5/2021   Kegiatan Vaksinasi bagi Lansia yang dilaksanakan di balai desa Tanjung Sari tersebut di hadiri Babinsa Koramil 12/manisrenggo sertu Triyono, Petugas dari puskesmas 4orang, 6 orang kader ds.Tanjungsari, Perwakilan dari kecamatan , Bidan des…
Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Pedan Cek Protokol Kesehatan

Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Pedan Cek Protokol Kesehatan

Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Pedan Cek Protokol Kesehatan   Klaten - Guna mencegah penularan Covid-19, sebelum pelaksanaan acara resepsi pernikahan Babinsa Desa Jetiswetan Koramil 04/Pedan Kodim 0723/Klaten Serda Joko Purnomo bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pengecekan protokol kesehatan bertempat di Gedung Grend Haji Desa Jetiswetan Kecamatan Pedan Kabupaten Klaten. Jum'at ( 21/05/2021 )   Kegiatan tersebut untuk memastikan Gedung yang akan digunakan untuk acar…