Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Pedan Cek Protokol Kesehatan
Cegah Penularan Covid-19, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Pedan Cek Protokol Kesehatan Klaten - Guna mencegah penularan Covid-19, sebelum pelaksanaan acara resepsi pernikahan Babinsa Desa Jetiswetan Koramil 04/Pedan Kodim 0723/Klaten Serda Joko Purnomo bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pengecekan protokol kesehatan bertempat di Gedung Grend Haji Desa Jetiswetan Kecamatan Pedan Kabupaten Klaten. Jum'at ( 21/05/2021 ) Kegiatan tersebut untuk memastikan Gedung yang akan digunakan untuk acar…