Pasang Selang Air Jelang Penutupan Program di Desa Bandardawung Terus di Kebut
KARANGANYAR — Menjelang penutupan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-126, kegiatan di Desa Bandardawung, Kecamatan Tawangmangu, semakin dikebut untuk memastikan seluruh sasaran fisik rampung tepat waktu. Pada Rabu (5/11/2025), anggota Satgas TMMD bersama masyarakat terlihat kompak melaksanakan pemasangan selang air di sepanjang jalan hasil pengecoran yang telah selesai dibangun. Koptu Kartiko, salah satu anggota Satgas TMMD, tampak fokus mengatur dan menanam selang air di si…