1.279 Paket Zakat Fitrah Kodim 0723 Klaten Disalurkan Kepada Warga Yang Berhak
Klaten – Bertempat di Aula Makodim 0723 Klaten, Komandan Kodim 0723 Klaten yang diwakili oleh Kasdim 0723 Klaten, Mayor Cba Joko Prasetyo, secara simbolis menyalurkan zakat fitrah kepada warga yang berhak menerima. Penyaluran zakat fitrah tersebut menjadi bagian dari kewajiban yang dijalankan oleh Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kodim 0723 Klaten menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah. Selasa (18/03/2025) Mayor Cba Joko Prasetyo menjelaskan bahwa jumlah total zakat fitrah yang …