Sosilisasi TMMD Sengkuyung Tahap lll Tahun 2022 Di Desa Jatikuwung

Sosilisasi TMMD Sengkuyung Tahap lll Tahun 2022 Di Desa Jatikuwung

KARANGANYAR – Bertempat di balai desa Jatikuwung Godangrejo telah diadakan Sosialisasi TMMD Sengkuyung tahap III tahun 2022. Jum'at (07/10/2022) Turut hadir dalam acara tersebut di antaranya Camat Godangrejo Agus Triyanto, Bapermasdes Dwi Prihato, Kades Jatikuwung Sartono, Danramil 17/Godangrejo Kapten Cba Suryanto, Kapolsek Godangrejo IPTU Moko, dan perwakilan warga desa Jatikuwung Godangrejo. Camat Godangrejo mengucapkan terimakasih kepada bapak TNI Kodim 0727/Karanganyar, saya mohon bant…
HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar Bagikan Ratusan Sembako

HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar Bagikan Ratusan Sembako

KARANGANYAR - Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., bersama Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XLVIII Ny. Dea Andri Army, membagikan sembako kepada Veteran, Warakawuri dan masyarakat dalam rangka HUT ke 77 TNI tahun 2022 dengan tema "TNI Adalah Kita" di garasi Makodim, Jum'at 07 Oktober 2022. Dalam sambutan Dandim mengatakan, pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat rahmat dan …
Jalin Silaturahmi Dengan Tokoh Agama, Babinsa Wonosari Hadiri Pengajian Desa Binaan

Jalin Silaturahmi Dengan Tokoh Agama, Babinsa Wonosari Hadiri Pengajian Desa Binaan

Klaten - Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten menghadiri Pengajian Rutin Malam Jumat Di Masjid Nur Nasir Dk Tinggen RT 3 RW 3 Desa Duwet Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (6/10/2022)   Pengajian yang dihadiri Jamaah Masjid Nur Nasir sekitar 100 Orang tersebut diisi oleh penceramah Ustadz Ahmad Luthfi Al Mubarok dari Ponpes Popongan Tegalgondo.   Turut hadir dalam pengajian diantaranya Kades Duwet Setyawan Donyanto, Perangkat Desa Duwet, Ketua R…
Tanamkan Disiplin, Babinsa Cawas Latih PBB Siswa SMPIT Muhammadiyah Sinar Fajar Cawas

Tanamkan Disiplin, Babinsa Cawas Latih PBB Siswa SMPIT Muhammadiyah Sinar Fajar Cawas

Klaten - Kedisiplinan dalam lingkungan pendidikan sangat diperlukan, karena dapat mendukung kelancaran dan kenyamanan suasana belajar mengajar serta dapat menciptakan pribadi yang tangguh bagi setiap siswa.   Dalam rangka mewujudkan kedisiplinan di lingkungan pendidikan, Babinsa Koramil 20/Cawas Kodim 0723/Klaten Serka Suyono beserta dua Anggota memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa siswi SMPIT Muhammadiyah Sinar Fajar Cawas Desa Barepan, Kecamatan Cawas, Kabupaten …
Peduli Kesehatan Lansia, Babinsa Kuncen Koramil Ceper Dampingi Posyandu

Peduli Kesehatan Lansia, Babinsa Kuncen Koramil Ceper Dampingi Posyandu

Klaten - Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serda Suparman melaksanakan pendampingan petugas kesehatan dari Puskesmas dalam kegiatan Posyandu khusus Lansia, bertempat di Dukuh Paten Desa Kuncen Kecamatan Ceper, (7/10/2022).   Di sela kegiatan, Serda Suparman mengatakan bahwa pelayanan Posyandu merupakan salah satu upaya dari Dinas Kesehatan dan Puskesmas setempat yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan pada usia lansia serta menekan angka kematian.   "Kehadiran kami sebagai B…
HUT TNI Ke 77, Kodim Klaten Gelar Olahraga Bersama Jalan Sehat

HUT TNI Ke 77, Kodim Klaten Gelar Olahraga Bersama Jalan Sehat

Klaten - Dalam rangka memeriahkan peringatan HUT ke 77 TNI Tahun 2022, Kodim 0723 Klaten menggelar olahraga bersama yang diikuti oleh Kodim 0723 Klaten, Polres dan Pemkab Klaten. (7/10/2022)   Komandan Kodim 0723 Klaten Letkol Inf Joni Eko Prasetyo, S.I.P menegaskan bahwa kegiatan olahraga bersama merupakan salah satu cara untuk menggugah minat dan semangat untuk menjaga kebugaran tubuh.   " Acara ini selain untuk menjalin silaturahmi antara TNI-POLRI dan Pemkab Klaten serta masyarakat, …
Memperingati HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar Gelar Donor Darah

Memperingati HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar Gelar Donor Darah

KARANGANYAR - Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-77 Tahun 2022, Kodim 0727/Karanganyar menggelar kegiatan bhakti sosial berupa donor darah. Kegiatan tersebut diikuti oleh anggota Militer maupun ASN (Aparatur Sipil Negara) bertempat di aula Palang Merah Indonesia (PMI) kabupaten Karanganyar, Jum'at 07 Oktober 2022. Komandan Kodim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P, melalui Pasiter mengatakan, "Bahwa kegiatan donor darah ini merupakan salah satu rangkaian keg…
Masa PPKM Anggota Koramil 05 Mojogedang Tertibkan Prokes

Masa PPKM Anggota Koramil 05 Mojogedang Tertibkan Prokes

KARANGANYAR - Dalam upaya memutus penyebaran Virus Covid 19 di wilayah kecamatan Mojogedang, anggota Koramil 05/Mojogedang Serma Bambang melaksanakan himbauan dan mengajak warga untuk selalu menerapkan protokol kesehatan di masa PPKM, hal itu untuk memutus penyebaran Covid 19 di wilayah kecamatan Mojogedang. Kamis (06/10/2022) Tidak hanya memberikan himbauan akan tetapi Babinsa juga membagikan masker, hal itu agar masyarakat selalu patuhi protokol kesehatan,"terang Serma Bambang saat patro…
Anggota Koramil 22 Wonosari Dampingi Lomba Kreatifitas Anak Usia Dini

Anggota Koramil 22 Wonosari Dampingi Lomba Kreatifitas Anak Usia Dini

Klaten - Pelda Ramli Bati Tuud mewakili Danramil 22 Wonosari dan Anggota Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten melakukan pendampingan Lomba kreatifitas anak anak usia dini (TK) se Kecamatan Wonosari yang diselenggarakan bertempat di Halaman dan Aula Koramil 22 Wonosari Klaten, (6/10/2022)   Pelda Ramli selaku mewakili Danramil 22 Wonosari menuturkan bahwa dengan dilaksanakan Lomba kreatifitas anak anak usia dini ini bertujuan untuk menumbuhkan kreativitas dan semangat belajar untuk bekal mere…
Sambangnya Babinsa Ceper Dengan Warga Binaan

Sambangnya Babinsa Ceper Dengan Warga Binaan

Klaten - Babinsa Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serda Suparman melakukan sambang dan bersilaturahmi dengan warga binaannya di Desa Kuncen Kec. Ceper Kab. Klaten, (6/10/2022).   Menurut Babinsa, Kegiatan sambangnya merupakan untuk mewujudkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat dan menciptakan kebersamaan dalam membangun ketahanan wilayah.   "Dengan terjalinnya silaturahmi yang baik, akan meningkatkan hubungan kerja yang baik antara Babinsa dengan komponen masyarakat yang ada di wilayahnya…
Datangi SPBU, Babinsa Ceper Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Datangi SPBU, Babinsa Ceper Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Klaten - Babinsa Desa Meger Koramil 23/Ceper Kodim 0723/Klaten Serka Sunaryo berikan pesan Kamtibmas kepada Masyarakat dan petugas SPBU terletak di Jalan Raya Solo - Jogja Desa Meger Kec. Ceper Kab. Klaten, (5/10/2022).   Kegiatan sambang yang dilakukan Serka Sunaryo ke obyek Vital seperti SPBU adalah untuk melakukan pemantauan kesediaan BBM ditempat tersebut dan sambang silaturahmi menjalin hubungan baik dengan pihak SPBU.   Disamping itu Babinsa menyampaikan pesan Kamtibmas kepada karyawan …
Hadiri Pertemuan Rutin Warga Binaan, Inilah Himbauan Babinsa Wonosari

Hadiri Pertemuan Rutin Warga Binaan, Inilah Himbauan Babinsa Wonosari

Klaten -  Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten menghadiri Pertemuan Rutin Bulanan Warga RT 2 RW 1 Dukuh Temuireng Desa Duwet Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (5/10/2022)   Turut hadir dalam kegiatan Ketua RW Dukuh Temuireng Ekat Supono S.Pd ,Babinsa Desa Duwet Serka Joko Sri Murningsih, Ketua RT 2 Prayitno, Pengurus Pembangunan Dukuh Temuireng.   Dalam Kesempatan tersebut Serka Joko Sri Murningsih Babinsa Desa Duwet menyampaikan himbauan kepad…
HUT TNI Ke-77, Maknai Kodim dan Polres Makin Solid Hadapi Pengamanan Tahun Politik 2024

HUT TNI Ke-77, Maknai Kodim dan Polres Makin Solid Hadapi Pengamanan Tahun Politik 2024

KARANGANYAR - Peringati HUT TNI ke-77 Kapolres Karanganyar AKBP Danang Kuswoyo bersama jajarannya memberikan kado kue ulang tahun kepada Dandim 0727/Karanganyar Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P. di Makodim Karanganyar, Rabu 05 Oktober 2022. Keakraban dalam satu sinergi TNI-POLRI ditingkat bawah tersebut makin berkomitmen untuk menjaga keamanan terkhusus menjelang tahun politik 2024 mendatang. "Kami mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Karanganyar bersama jajarannya yang apr…
Upacara HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar

Upacara HUT TNI Ke 77 Kodim 0727 Karanganyar

KARANGANYAR - Menyambut HUT TNI ke 77 Kodim 0727/Karanganyar gelar upacara peringatan HUT TNI ke 77 yang dipimpin Kapten Heru mewakili Komandan Kodim Letkol Inf Andri Army Yudha Ardhitama, S.I.P., Rabu 05 Oktober 2022. Puji dan syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena pada hari ini kita dapat menyelenggarakan upacara peringatan HUT ke-77 TNI dengan tema "TNI Adalah Kita". Dijelaskan Kapten Heru berdasar hasil survei dari beberapa lembaga survei di Indonesia menyebutk…
Babinsa Wonosari Hadiri Verifikasi 5 Pilar STBM Desa Bener

Babinsa Wonosari Hadiri Verifikasi 5 Pilar STBM Desa Bener

Klaten -  Serka Haryanto Babinsa Desa Bener Koramil 22/Wonosari Kodim 0723 Klaten Bersama muspika Wonosari menghadiri Acara Verifikasi 5 Pilar STBM (Sanitasi Total Berbasis Masyarakat) di Aula Kantor Desa Bener Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (5/10/2022)   Turut Hadir dalam Kegiatan tersebut diantaranya Camat Wonosari Muhamad Nurrosyid SIP, Ka Puskesmas Wonosari Drg Banu Aryandanu, Kades Bener Ibu Suparni, Babinsa Desa Bener Serka Haryanto, Ketua PKK beserta Kader …